Tulang ekor atau coccydynia terletak di ujung bawah tulang belakang. Meskipun terlindungi dengan baik, tapi tulang ekor ini bisa memar atau dislokasi tulang saat jatuh, trauma, maupun sebab lain. Satu hal yang tidak boleh disepelekan juga yaitu adanya syaraf kejepit di tulang ekor. Jika terjadi demikian di bagian tulang ekor, maka perlu mencari pengobatan yang bisa mengobati syaraf kejepit tulang ekor.
Jika seseorang mengalami suatau penyakit di tulang ekor, maka banyak aktivitas yang terganggu, salah satunya menjadikan tidak nyaman ketika duduk. Jika sakitnya itu bukan karena syaraf kejepit, kemungkinan dalam beberapa hari tanpa diobati pun akan bisa sembuh. Tapi jika rasa sakit atau nyerinya itu disebabkan oleh syaraf kejepit, maka si penderita harus mengobatinya. Untuk pengobatannya tidak sembarang membeli obat yang ada di pasaran.
Anda sebagai penderita syaraf kejepit perlu memeriksakan ke dokter ahli syaraf maupun datang ke tempat terapi syaraf kejepit. Bagi para terapis syaraf kejepit, menghadapi pasien yang mengalami gangguan syaraf kejepit bukanlah hal yang baru. Mengapa? Karena di masyarakat memang sudah banyak kasusnya dan terapis juga sudah paham cara-cara penyembuhannya. Bahkan, tidak jarang untuk pengobatannya hanya dilakukan dalam waktu yang relatif singkat.
Untuk Anda yang akan mengobati syaraf kejepit tulang ekor ke ahli pijat syaraf, sebaiknya bisa mengetahui secara pasti terlebih dahulu mengenai tempat yang akan dituju. Apakah tempat yang akan dituju itu recomended dan sudah banyak bukti untuk bisa menyembuhkan, atau justru tempat itu baru coba buka praktek. Jika ada tempat yang sudah terbukti dipercaya oleh masyarakat, sebaiknya Anda juga bisa memilih tempat yang seperti itu.
Bukan berarti Anda pasti akan sembuh ketika datang ke tempat terapi dengan kriteria seperti yang disebutkan di atas. Tapi setidaknya Anda akan lebih merasa tenang dan nyaman. Salah satu tempat yang bisa Anda coba yaitu rumah terapi pijat syaraf mahabbah yang berlokasi di Bandung. Di tempat ini, sudah banyak pasien yang datang untuk menyembuhkan syaraf kejepitnya. Kini, saatnya mengobati syaraf kejepit tulang ekor yang sedang diderita oleh Anda maupun keluarga Anda.